Beli tiket konsero online kini menjadi trend tersendiri, terutama bagi masyarakat modern. Selain lebih mudah, cara ini juga sangat aman dan bisa dilakukan dari mana saja dan kapan saja. Namun kecepatan jaringan internet yang lambat menjadi penghalang yang paling menjengkelkan.
Oleh karenanya, sebelum war tiket konser Anda harus memastikan kecepatan internet yang akan digunakan cukup stabil. Berikut ada cara cek speed internet untuk war tiket konser yang bisa Anda ikuti. Silakan simak panduan langkahnya sampai selesai, ya! Dikutip dari lxslot
Cara Cek Speed Internet Untuk War Tiket Konser dengan Mudah
Memastikan Jaringan Internetmu Stabil Secara Berkala
Kadang kalanya beberapa penyedia jaringan internet mengalami peningkatan atau penurunan kecepatan internet. Oleh karenanya, Anda harus memastikan jaringan internet stabil dengan cara cek speed internet untuk war tiket konser dengan mudah, yaitu dengan melakukan pengujian kecepatan internet secara berkala.
Silakan coba jalankan tes kecepatan diberbagai waktu di sepanjang hari. Setelah itu, Anda akan mendapatkan gambaran yang jelas mengenai kecepatan internet. Selain itu, Anda juga bisa cocokkan dengan jadwal war tiket konser yang diinginkan.
Menutup Semua Aplikasi yang Sedang Berjalan
Aplikasi yang sedang digunakan atau sedang berjalan di background bisa menjadi masalah besar yang membuat jaringan internet melambat. Oleh karenanya, sebelumnya pastikan terlebih dahulu untuk menutup semua aplikasi yang sedang berjalan. Ini akan memberikan hasil tes lebih akurat.
Pada dasarnya ada beberapa aplikasi yang sering menyedot data internet cukup banyak di background, seperti aplikasi chatting, aplikasi sosial media dan aplikasi penyimpanan cloud.
Menggunakan Aplikasi Speedtest
Speedtest adalah aplikasi untuk menguji kecepatan internet terbaik dan gratis. Di Google Play Store, aplikasi ini sudah di download lebih dari 100 juta kali.
Cara menggunakan aplikasi Speedtest sangatlah mudah, sebab Anda hanya perlu install aplikasinya di smartphone. Setelah itu, buka aplikasinya dan tap mulai. Tunggu beberapa saat, aplikasi Speedtest akan mulai melakukan pengujian kecepatan upload, download hingga ping secara bergantian.
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang cara cek speed internet untuk war tiket konser dengan mudah. Semoga bermanfaat.
Leave a Reply