
Pada dasarnya Smartphone oppo sudah pasti dibekali dengan fitur security yang baik seperti sandi kunci layar dan fingerprint. Namun bisa saja keamanan jenis itu di ketahu orang lain bahkan di bobol orang lain. Aplikasi-aplikasi yang ada di Hp kalian pasti bisa saja dibuka orang lain apalagi jika aplikasi tersebut bersifat pribadi, Kalian pasti gak mau kan hal itu terjadi.
Nah Kalian tidak perlu khawatir,kini kencanggihan dari oppo smartphone,aplikasi yang kalian miliki bisa disembunyikan. Jadi tidak mungkin ada orang lain tahu, harus kalian tahu aplikasi milik kalian bisa kalian sembunyikan dan kalian munculkan kembali dengan mudah.
Namun sayangnya, cara menyembunyikan aoplikasi di Hp Oppo ini cumin bisa digunakan oleh jenis hp keluarag terbaru saja seperti menggunakan colorOS versi 5 keatas.
Cara Menyembunyikan Aplikasi Di Hp Oppo
Oppo sendiri memiliki fitur yang bisa menyembunyikan aplikasi dari layar utama agar tidak bisa dilihat oleh orang lain. Tentunya fitur ini sangat berguna untuk melindungi privasi kalian dan data pribadi dari kepo loh teman-teman. Selain itu bisa juga untuk menyembunyikan aplikasi bawaan yang emang enggak kalian butuhkan. Ada beberapa cara yang bisa kalian lakukan untuk menyembunyikan aplikasi di HP Oppo ini.
Pertama-tama kalian harus akses ke kata sandi terlebih dahulu.
- Pilih Setting (Pengaturan)
- Lalu pilih Menu Face & Passcode (Sidik jari, wajah & Sandi)
- Sebelum kalian menyembunyikan aplikasi, kalian harus atur terlebih dahulu kata sandi untuk Privasi dengan pilih Atur Kata Sandi Privasi
- Lalu masukan Kata sandi dan Konfirmasi.
Langkah ini dilakukan guna mengatur kata sandi privasi untuk menyembunyikan aplikasi di HP OPPO kalian. Selanjutnya adalah cara untuk menyembunyikan aplikasi-aplikasinya yaitu:
Baca juga : Download Facebook (FB) Mod APK Integrated Messenger Terbaru
- Buka menu pengaturan lalu pilih keamanan.
- Setelah itu kalian pilih Enkripsi Aplikasi dan buat kode sandi privasi.
- Selanjutnya kalian pilih aplikasi yang ingin di sembunyikan dan aktifkan verifikasi kode sandi.
- Lalu kalian pilih lagi sembunyikan ikon layar depan dan tetapkan nomor akses.
- Kemudian Buat nomor akses dengan diawali dan diakhiri tanda #, contoh nya #0000# ( gunanya untuk membuka aplikasi yang disembunyikan di hp oppo kalian).
- Terakhir klik selesai.
Nah setelah itu kalian bisa cek dengan kembali ke menu Homescreen apakah aplikasi yang tadi kalian hiden masih tampil pada layar atau sudah tersembunyikan. Selamat mencoba teman-teman.
Menyembunyikan Aplikasi Melalui Pengaturan Microsoft Launcher
PENUTUP
Demikianlah ulasan kita kali ini dan pastikan teman-teman jangan sampai lupa no akses yang kalian buat. semoga apa yang kita sampaikan bisa menjadi informasi yang berguna untuk teman-teman khususnya. Jangan lupa baca artikel kita yang lain.
Kunjungi terus website Harau.id untuk informasi terkini seputar tekno dan android untuk update setiap harinya. Sampai jumpa dan selamat mencoba
Terimakasih